Prediksi Bola: Watford vs Chelsea 2 Desember 2021

Prediksi Bola. Watford akan berhadapan dengan Chelsea dalam laga matchweek ke-14 Premier League 2021/22. Pertemuan kedua tim akan berlangsung pada Kamis (02/12/2021) pukul 02.30 WIB di Stadion Vicarage Road.
Chelsea tampil sangat mengesankan pada musim ini. Saat ini, The Blues memuncaki klasemen sementara dengan torehan 30 poin. Pekan lalu, Chelsea d tahan imbang 1-1 oleh Manchester United. Berkat hasil itu, Chelsea kini belum pernah kalah dalam 11 laga terakhir di semua ajang (M9 S2 K0).
Sementara itu, Watford saat ini berada di posisi enam belas klasemen sementara dengan koleksi 13 poin, hanya unggul 4 poin dari zona degradasi.
Watford sedang berada dalam kondisi yang kurang baik menjelang laga ini. Pekan lalu, Watford di paksa menyerah dengan skor 2-4 saat berkunjung ke markas Leicester City. Kekalahan itu membuat Watford hanya meraih 1 kemenangan saja dalam 4 laga terakhir (M1 S0 K3).
Chelsea dan Watford terakhir bertemu dalam ajang
Head to Head :
05/07/21 Chelsea 3-0 Watford
03/11/19 Watford 1-2 Chelsea
05/05/19 Chelsea 3-0 Watford
27/12/18 Watford 1-2 Chelsea
06/02/18 Watford 4-1 Chelsea
Lima Laga Terakhir Watford :
28/11/21 Leicester 4-2 Watford
20/11/21 Watford 4-1 Man United
07/11/21 Arsenal 1-0 Watford
30/10/21 Watford 0-1 Southampton
23/10/21 Everton 2-5 Watford
Lima Laga Terakhir Chelsea :
28/11/21 Chelsea 1-1 Man United
24/11/21 Chelsea 4-0 Juventus
20/11/21 Leicester 0-3 Chelsea
06/11/21 Chelsea 1-1 Burnley
03/11/21 Malmo FF 0-1 Chelsea
Perkiraan Susunan Pemain:
Watford: Daniel Bachmann; Jeremy Ngakia, William Troost-Ekong, Craig Cathcart, Adam Masina, Ozan Tufan, Moussa Sissoko, Juraj Kucka, Cucho Hernández, Emmanuel Dennis, Joshua King. Manager: Claudio Ranieri.
Chelsea: Edouard Mendy; César Azpilicueta, Antonio Rudiger, Thiago Silva, Reece James, Ruben Loftus-Cheek, Jorginho, Marcos Alonso, Mason Mount, Kai Havertz, Romelu Lukaku. Manager: Thomas Tuchel.
Prediksi Bola: Chelsea Menang (55 Persen), Handicap: 1 1/2 : 0
(http://bolaliar.com)