Prediksi Bola: Valencia vs Alaves 28 Agustus 2021

Prediksi Bola. Valencia akan berhadapan dengan Deportivo Alaves dalam laga jornada ke-3 La Liga 2021/22. Pertemuan kedua tim akan berlangsung pada Sabtu (28/08/2021) pukul 03.15 WIB di Stadion Estadio de Mestalla.
Valencia saat ini menempati peringkat keenam klasemen sementara dengan perolehan empat poin. Sedangkan, Alaves berada di peringkat ke-19 sembilan belas dengan koleksi nol poin.
Pada musim ini, Valencia tampil cukup baik. Los Che belum pernah kalah pada dua laga yang sudah dijalani. Mereka menang 1-0 atas Getafe di laga pertama dan imbang 1-1 saat bertandang ke markas Granada di laga kedua.
Sementara itu, Alaves justru tampil buruk pada awal musim ini. Alaves selalu kalah pada dua laga yang sudah dijalani, yakni melawan Real Madrid 1-4 dan melawan Mallorca 0-1. Pada pertemuan terakhir dalam laga jornada ke-32 La Liga musim lalu yang berlangsung di Estadio de Mestalla, Valencia dan Alaves hanya mampu bermain
Dalam 24 pertemuan, Valencia mampu meraih 14 kemenangan, sedangkan Alaves meraih 4 kemenangan, dan 6 laga lainnya berakhir imbang. Bermain di markas sendiri tentu saja akan membuat Valencia lebih diunggulkan atas Alaves pada laga ini. Terlebih, performa Valencia juga cukup baik di musim ini dan hal tersebut bertolak belakang dengan performa sang tamu.
Head to Head :
24/04/21 Valencia 1-1 Alaves
23/11/20 Alaves 2-2 Valencia
07/03/20 Alaves 1-1 Valencia
05/10/19 Valencia 2-1 Alaves
12/05/19 Valencia 3-1 Alaves
Lima Laga Terakhir Valencia :
22/08/21 Granada 1-1 Valencia
14/08/21 Valencia 1-0 Getafe
07/08/21 Brentford 2-1 Valencia
05/08/21 Valencia 0-0 AC Milan
31/07/21 Valencia 1-0 Levante
Lima Laga Terakhir Deportivo Alaves :
21/08/21 Alaves 0-1 Mallorca
15/08/21 Alaves 1-4 Real Madrid
07/08/21 Levante 0-1 Alaves
06/08/21 Alaves 4-3 Al Nasr
01/08/21 Alaves 0-1 Elche
Perkiraan Susunan Pemain:
Valencia: Jasper Cillessen; Thierry Correia, Mouctar Diakhaby, Gabriel Paulista, José Gayà, Daniel Wass, Carlos Soler, Uros Racic, Gonçalo Guedes, Manu Vallejo, Denis Cheryshev. Manager: Jose Bordalas.
Deportivo Alaves: Fernando Pacheco; Ximo Navarro, Florian Lejeune, Victor Laguardia, Martin Aguirregabiria, Tomás Pina, Edgar Méndez, Pere Pons, Manu García, Luis Rioja, Joselu. Manager: Javier Calleja.
Prediksi Bola: Valencia Menang (55 Persen), Handicap: 0 : 1/2
(http://bolaliar.com)