Prediksi Bola: Tottenham vs Arsenal 16 Januari 2022

Prediksi Bola. Tottenham Hotspur akan berhadapan dengan Arsenal dalam laga matchweek ke-22 Premier League 2021/22. Pertemuan kedua tim akan berlangsung pada Minggu (16/01/2022) pukul 23.30 WIB di Tottenham Hotspur Stadium.
Spurs saat ini menempati peringkat keenam klasemen sementara dengan perolehan 33 poin dari 18 laga yang sudah dijalani. Sedangkan, Arsenal berada satu tingkat di atas Spurs dengan mengantongi 35 poin dari 20 laga yang sudah dimainkan.
Spurs dan Arsenal sama-sama sedang dalam kondisi kurang baik. Pada laga terakhir, Spurs kalah dari Chelsea pada laga leg kedua Piala Liga Inggris dengan skor 0-1 yang membuat mereka tersingkir dengan agregat 0-3.
Sementara itu, Arsenal pada laga terakhir hanya mampu memetik hasil imbang 0-0 melawan Liverpool di laga leg pertama Piala Liga Inggris. Hasil itu membuat Arsenal tak pernah menang pada tiga laga terakhir. Sekali seri dan dua kali kalah.
Pada pertemuan pertama dalam laga matchweek
Head to Head :
26/09/21 Arsenal 3-1 Tottenham
08/08/21 Tottenham 1-0 Arsenal
14/03/21 Arsenal 2-1 Tottenham
06/12/20 Tottenham 2-0 Arsenal
12/07/20 Tottenham 2-1 Arsenal
Lima Laga Terakhir Tottenham Hotspur :
13/01/22 Tottenham 0-1 Chelsea
09/01/22 Tottenham 3-1 Morecambe
06/01/22 Chelsea 2-0 Tottenham
01/01/22 Watford 0-1 Tottenham
28/12/21 Southampton 1-1 Tottenham
Lima Laga Terakhir Arsenal :
14/01/22 Liverpool 0-0 Arsenal
10/01/22 Nottingham 1-0 Arsenal
01/01/22 Arsenal 1-2 Man City
26/12/21 Norwich 0-5 Arsenal
22/12/21 Arsenal 5-1 Sunderland
Perkiraan Susunan Pemain:
Tottenham Hotspur: Hugo Lloris, Ben Davies, Davinson Sánchez, Japhet Tanganga, Emerson Royal, Pierre-Emile Höjbjerg, Harry Winks, Ryan Sessegnon, Lucas Moura, Dele Alli, Harry Kane. Manager: Antonio Conte.
Arsenal: Aaron Ramsdale; Rob Holding, Gabriel Magalhaes, Ben White, Kieran Tierney, Charlie Patino, Albert Sambi Lokonga, Bukayo Saka, Omari Hutchinson, Gabriel Martinelli, Alexandre Lacazette. Manager: Mikel Arteta.
Prediksi Bola: Tottenham Hotspur Menang (55 Persen), Handicap: 0 : 1/4
(http://bolaliar.com)