Prediksi Bola: Man United vs Nottingham 28 Desember 2022

Prediksi Bola. bolamania.id. Manchester United akan berhadapan dengan Nottingham Forest dalam lanjutan kompetisi Liga Premier Inggris 2022/2023. Pertemuan kedua tim akan berlangsung pada Rabu (28/12/2022) pukul 03.00 WIB di Stadion Old Trafford.
Manchester United di tangan Erik Ten Hag telah mendapat suntikan kekuatan dari sejumlah pemain yang kembali dari Piala Dunia 2022. Ini bakal jadi bekal berharga MU menatap kompetisi domestik. Pasalnya, saat ini United masih di peringkat 5 klasemen EPL dengan 26 poin, atau 3 poin di bawah Tottenham.
MU membidik kemenangan menghadapi Nottingham Forest. The Red Devils berkesempatan menjaga peluang ke 4 besar klasemen sementara. Kendati begitu, sang tim promosi tidak akan menyerah begitu saja di Old Trafford. Mereka berkepentingan untuk keluar dari zona merah.
Manchester United tampil buruk tidak memuaskan dalam 2 pertandingan uji coba jeda Piala Dunia 2022. The Red Devils selalu tumbang menghadapi Cadiz dan
Terdapat Bruno Fernandes, Christian Eriksen, dan Marcus Rashford yang sempat membela negaranya di Piala Dunia. Dua nama terakhir justru berhasil menyumbang gol untuk kemenangan MU. Kembalinya sebagian penggawa inti MU ke skuad dapat berpengaruh positif. Ini yang diyakini Erik Ten Hag.
Head to Head :
06/02/99 Nottingham 1-8 Man United
26/12/98 Man United 3-0 Nottingham
26/12/96 Nottingham 0-4 Man United
14/09/96 Man United 4-1 Nottingham
28/04/96 Man United 5-0 Nottingham
Lima Laga Terakhir Man United :
11/11/22 Man United 4-2 Aston Villa
13/11/22 Fulham 1-2 Man United
08/12/22 Cadiz 4-2 Man United
11/12/22 Real Betis 1-0 Man United
22/12/22 Man United 2-0 Burnley
Lima Laga Terakhir Nottingham Forest :
03/12/22 Stoke City 2-1 Nottingham
06/12/22 Atromitos 3-2 Nottingham
11/12/22 Olympiakos 1-0 Nottingham
17/12/22 Valencia 1-2 Nottingham
22/12/22 Blackburn 1-4 Nottingham
Perkiraan Susunan Pemain:
Manchester United (4-2-3-1): David de Gea; Luke Shaw, Victor Lindelof, Casemiro, Tyrell Malacia; Christian Eriksen, Scott McTominay; Alejandro Garnacho, Bruno Fernandes, Marcus Rashford; Anthony Martial. Pelatih: Erik ten Hag.
Nottingham Forest (4-3-3): Wyane Hennessey; Neco Williams, Joe Worral, Willy Boly, Harry Toffolo; Ryan Yates, Orel Mangala, Jack Colback; Brennan Johnson, Taiwo Awoniyi, Jesse Lingard. Pelatih: Steve Cooper.
Prediksi Bola: Manchester United Menang, Handicap: 0 : 1
(http://bolamania.id)