Prediksi Bola: Lazio vs Celtic 29 November 2023

Bolamania.id. Prediksi Bola. Lazio akan berhadapan dengan Celtic dalam matchday 5 UEFA Champions League 2023/2024 Grup E. Pertemuan kedua tim akan berlangsung pada Rabu (29/11/2023) pukul 00.45 WIB di Stadion Olimpico, Roma.
Akhir pekan lalu dalam lanjutan jadwal Liga Italia (Serie A) 2023-2024, Lazio tumbang 2-1 di markas Salernitana. Kini Biancocelesti mengincar misi kebangkitan dalam laga kandang kontra wakil Skotlandia, Glasgow Celtic. Peluang Lazio relatif besar, mengingat lawan sedang tidak dalam tren positif di UCL. Saat ini Lazio duduk di peringkat 2 klasemen Grup E, dengan koleksi 7 poin dari 4 laga. Biancocelesti unggul 6 angka dari Celtic yang menempati peringkat 4, dengan mengantongi 1 poin dari 4 pertandingan. Ketika laga putaran pertama yang berlangsung di markas Celtic, Lazio berhasil menang dengan skor 1-2. Hasil tersebut akan coba kembali diulang oleh tim asuhan Maurizio Sarri, pada matchday 5 Liga Champion 2023-2024.
Jadi peluang besar
Di sisi lain, Celtic yang sudah dipastikan gagal lolos ke babak 16 besar Liga Champion 2023-2024 bakal bermain tanpa beban. Namun demikian mereka masih punya kans untuk memperjuangkan tiket ke playoff Liga Europa (UEL). Untuk beralih ke kompetisi UEL, Celtic wajib menang dalam laga terakhir, serta berharap Feyenoord gagal mendulang poin. Di atas kertas peluang Celtic memang sangat berat, tapi bukan tidak mungkin untuk diwujudkan.
Head to Head :
05/10/23 Celtic 1-2 Lazio
08/11/19 Lazio 1-2 Celtic
25/10/19 Celtic 2-2 Lazio
Lima Laga Terakhir Lazio :
25/11/23 Salernitana 2-1 Lazio
13/11/23 Lazio 0-0 Roma
08/11/23 Lazio 1-0 Feyenoord
04/11/23 Bologna 1-0 Lazio
31/10/23 Lazio 1-0 Fiorentina
Lima Laga Terakhir Celtic :
25/11/23 Celtic 1-1 Motherwell
12/11/23 Celtic 6-0 Aberdeen
08/11/23 Atletico 6-0 Celtic
04/11/23 Ross County 0-3 Celtic
02/11/23 Celtic 2-1 St Mirren
Perkiraan Susunan Pemain:
Lazio (4-3-3): Ivan Provedel; Manuel Lazzari, Patric, Mario Gila Fuentes, Adam Marušić; Mattéo Guendouzi, Danilo Cataldi, Daichi Kamada; Felipe Anderson, Ciro Immobile, Mattia Zaccagni. Pelatih: Maurizio Sarri.
Celtic (4-3-3): Joe Hart; Anthony Ralston, Cameron Carter-Vickers, Liam Scales, Greg Taylor; Matt O'Riley, Callum McGregor, Odin Thiago Holm; Yang Hyun-Jun, Kyogo Furuhashi, Luis Palma. Pelatih: Brendan Rodgers.
Prediksi Bola: Lazio Menang, Handicap: 0 : 1/2
(http://bolamania.id)