Prediksi Bola: Inter Milan vs Atalanta 25 September 2021

Prediksi Bola. Inter Milan akan berhadapan dengan Atalanta dalam laga giornata ke-6 Serie A Italia 2021/22. Pertemuan kedua tim akan berlangsung pada Sabtu (25/09/2021) pukul 23.00 WIB di Stadio Giuseppe Meazza.
Inter menunjukkan penampilan cukup bagus di ajang Serie A musim ini. Pada lima laga yang sudah dijalani, Nerazzurri belum pernah kalah. Menang empat kali dan seri satu kali. Pada laga terakhir, Inter sukses mengalahkan Foirentina 3-1 pada Rabu lalu.
Sementara itu, Atalanta juga tampil cukup bagus musim ini. Pasda lima laga yang sudah dijalani, Atalanta mencatat tiga kemenangan, sekali seri dan sekali kalah. Hasil tersebut membawa Atalanta kini di urutan kelima klasemen sementara dengan perolehan 10 poin. Pada laga terakhir, Atalanta mengalahkan Sassuolo dengan skor 2-1 pada Rabu lalu.
Pada pertemuan terakhir di ajang Serie A musim lalu, Inter berhasil menaklukkan Atalanta dengan skor 1-0 di Stadio Giuseppe
Head to Head :
09/03/21 Inter Milan 1-0 Atalanta
08/11/20 Atalanta 1-1 Inter Milan
02/08/20 Atalanta 0-2 Inter Milan
12/01/20 Inter Milan 1-1 Atalanta
07/04/19 Inter Milan 0-0 Atalanta
Lima Laga Terakhir Inter Milan :
22/09/21 Fiorentina 1-3 Inter Milan
18/09/21 Inter Milan 6-1 Bologna
16/09/21 Inter Milan 0-1 Real Madrid
12/09/21 Sampdoria 2-2 Inter Milan
28/08/21 Hellas Verona 1-3 Inter Milan
Lima Laga Terakhir Atalanta :
22/09/21 Atalanta 2-1 Sassuolo
19/09/21 Salernitana 0-1 Atalanta
15/09/21 Villarreal 2-2 Atalanta
12/09/21 Atalanta 1-2 Fiorentina
28/08/21 Atalanta 0-0 Bologna
Perkiraan Susunan Pemain:
Inter Milan: Samir Handanovic; Milan Skriniar, Alessandro Bastoni, Stefan de Vrij, Matteo Darmian, Nicolò Barella, Hakan Calhanoglu, Marcelo Brozovic, Ivan Perisic, Lautaro Martínez, Edin Dzeko. Manager: Simone Inzaghi.
Atalanta: Juan Musso; Rafael Tolói, Berat Djimsiti, José Luis Palomino, Joakim Maehle, Mario Pasalic, Marten de Roon, Robin Gosens, Josip Ilicic, Ruslan Malinovskyi, Duván Zapata. Manager: Gian Piero Gasperini.
Prediksi Bola: Inter Milan Menang (55 Persen), Handicap: 0 : 1/2
(http://bolaliar.com)