Prediksi Bola: Bolivia vs Uruguay 25 Juni 2021

Prediksi Bola. Bolivia akan berhadapan dengan Uruguay dalam laga ke-4 grup A Copa America 2021. Pertemuan kedua tim akan berlangsung pada Jumat (25/06/2021) pukul 04.00 WIB di Stadion Arena Pantanal.
Uruguay tampil kurang bagus dalam ajang Copa America edisi 2021 ini. Pada dua laga yang sudah dijalani, Uruguay belum meraih kemenangan. Pada laga pertama kalah tipis 0-1 melawan Tim Tango, Argentina. Lalu di laga kedua, hanya bermain imbang 1-1 saat berhadapan dengan Chile.
Dengan hasil buruk tersebut, Uruguay kini menempati peringkat keempat klasemen sementara grup A dengan satu poin. Hasil-hasil tersebut juga memperpanjang catatan buruk mereka menjadi lima laga tanpa kemenangan di semua ajang. Tiga kali seri dan dua kali kalah.
Sementara itu Bolivia juga tampil sangat buruk di ajang Copa America 2021 ini. Bolivia selalu kalah pada dua laga yang sudah mereka jalani di grup A ini. Pada laga pertama kalah telak 1-3
Uruguay dan Bolivia terakhir bertemu dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2018 lalu yang berlangsung di Estadio Centenario. Pada laga tersebut, Uruguay mampu mengalahkan Bolivia dengan skor 4-2.
Head to Head :
11/10/17 Uruguay 4-2 Bolivia
09/10/15 Bolivia 0-2 Uruguay
17/10/12 Bolivia 4-1 Uruguay
08/10/11 Uruguay 4-2 Bolivia
15/10/08 Bolivia 2-2 Uruguay
Lima Laga Terakhir Bolivia :
19/06/21 Chile 1-0 Bolivia
15/06/21 Paraguay 3-1 Bolivia
09/06/21 Chile 1-1 Bolivia
04/06/21 Bolivia 3-1 Venezuela
30/03/21 Ekuador 2-1 Bolivia
Lima Laga Terakhir Uruguay :
22/06/21 Uruguay 1-1 Chile
19/06/21 Argantina 1-0 Uruguay
09/06/21 Venezuela 0-0 Uruguay
04/06/21 Uruguay 0-0 Paraguay
18/11/20 Uruguay 0-2 Brasil
Perkiraan Susunan Pemain:
Bolivia: Carlos Lampe; Diego Bejarano, Jairo Quinteros, Adrián Jusino, Jorge Flores, Erwin Saavedra, Diego Wayar, Leonel Justiniano, Ramiro Vaca, Gilbert Alvarez, Juan Carlos Arce. Manager: César Farías.
Uruguay: Fernando Muslera; Diego Godín, José María Giménez, Martín Cáceres, Giovanni González, Rodrigo Bentancur, Lucas Torreira, Federico Valverde, Matías Vina, Edinson Cavani, Luis Suárez. Manager: Oscar Tabárez.
Prediksi Bola: Uruguay Menang (55 Persen), Handicap: 1 3/4 : 0
(http://bolaliar.com)