• Subscribe
  • Email
    • Gmail
    • Yahoo
  • lorem ipsum

Prediksi Bola: Atalanta vs Empoli 18 Maret 2023

Iffa Suraiya  • 17 Maret 2023

Prediksi Bola: Atalanta vs Empoli 18 Maret 2023

Bolamania.id. Prediksi Bola. Atalanta akan berhadapan dengan Empoli dalam lanjutan Liga Serie A Italia 2022/2023 Giornata ke-27. Pertemuan kedua tim akan berlangsung pada Sabtu (18/3/2023) pukul 02.45 WIB di Stadion Gewiss.

Kedua tim sama-sama membutuhkan sangat kemenangankemenangan. Momentum positif dibutuhkan oleh La Dea dan Gli Azzurri untuk menghentikan catatan negatif pada lima laga terakhir Serie A. Jika Atalanta bisa menang pekan ini, torehan angka mereka akan cukup aman dari kejaran Juventus di peringkat ketujuh dengan 38 poin.

Sebaliknya, Empoli juga butuh membutuhkan tambahan tiga poin karena selisih mereka dari zona degradasi belum aman betul, masih sembilan poin. Gli Azzurri sementara menduduki urutan ke-14 klasemen sementara.

Jelang menantang Empoli, Atalanta dilatarbelakangi oleh rangkaian hasil minor di Serie A. Sejak mengalahkan Lazio di giornata ke-22, Atalanta justru gagal melanjutkan hasil tersebut pada 4 laga berikutnya. Tercatat,

mereka justru tiga kali kalah. Selain dikalahkan Lecce dan AC Milan, Atalanta juga takluk dari sang pemuncak klasemen, Napoli.

Head to Head :

30/10/22 Empoli 0-2 Atalanta
22/05/22 Atalanta 0-1 Empoli
17/10/21 Empoli 1-4 Atalanta
16/04/19 Atalanta 0-0 Empoli
25/11/18 Empoli 3-2 Atalanta

Lima Laga Terakhir Atalanta :

12/02/23 Lazio 0-2 Atalanta
19/02/23 Atalanta 1-2 Lecce
27/02/23 Milan 2-0 Atalanta
05/03/23 Atalanta 0-0 Udinese
12/03/23 Napoli 2-0 Atalanta

Lima Laga Terakhir Empoli :

11/02/23 Empoli 2-2 Spezia
19/02/23 Fiorentina 1-1 Empoli
26/02/23 Empoli 0-2 Napoli
04/03/23 Monza 2-1 Empoli
11/03/23 Empoli 0-1 Udinese

Perkiraan Susunan Pemain
Atalanta (3-4-1-2): Juan Musso; Rafael Toloi, Berat Djimsiti, Giorgio Scalvini; Joakim Maehle, Marten de Roon, Ederson, Mateo Ruggeri; Mario Pasalic; Rasmus Hojlund, Duvan Zapata. Pelatih: Gian Piero Gasperini.

Empoli (4-3-1-2): Samuele Perisan; Fabiano Parisi, Sebastiano Luperto, Ardian Ismajli, Petar Stojanovic; Filippo Bandinelli, Razvan Marin, Jean-Daniel Akpa Akpro; Tommaso Baldanzi; Martin Satriano, Francesco Caputo. Pelatih: Paolo Zanetti.

Prediksi Bola: Atalanta Menang, Handicap: 0 : 1/2
(http://bolamania.id)